email_hosting:start
This is an old revision of the document!
Konfigurasi Dasar Layanan Email Hosting
Apabila anda menggunakan layanan email hosting big space atau unlimited account maka berikut ini adalah dokumentasi dasar penggunaan layanan email hosting.
1. Cara Pointing Domain ke Server Email Hosting
Cara pointing secara umum adalah sebagai berikut :
Masuk ke DNS Management domain anda kemudian buat record dengan type NS.
mxns NS dmx1.pusathosting.com. mxns NS dmx2.pusathosting.com.
Kemudian ubah setting MX record sehingga menjadi seperti ini
MX 10 mxns.namadomainanda.com. MX 20 slave.mxns.namadomainanda.com
Layanan
Harga Domain .COM | Harga Domain .ID | Shared Hosting | Email Hosting | MySQL Hosting |email_hosting/start.1453530564.txt.gz · Last modified: 2016/01/23 01:29 by kbadmin