Apakah anda mendapatkan error pada directadmin Your Connection Has Timed out Consider disabling the Folder Usage Count.

Hal tersebut disebabkan karena server tidak bisa mengkalkulasi total disk. Bisa jadi disebabkan filenya terlalu banyak atau sizenya terlampau besar.

Solusinya adalah dengan mendisable folder usage count dan menggunakan simple usage count

Caranya seperti ini :

Edit directadmin.conf

# nano /usr/local/directadmin/conf/directadmin.conf

kemudian tambahkan

filemanager_du=0
simple_disk_usage=1

dan restart directadmin

Jika anda mengalami masalah seperti ini, silahkan langsung laporkan kepada tim support kami.

Tim support kami akan mencoba langsung masalah tersebut untuk memastikan hal tersebut memang benar terjadi.

dan jika memang benar terjadi maka tim kami akan menginfokan kepada bagian admin server pusathosting untuk melakukan perbaikan.

Konsultasi via WA di 0817-0334-1186
Posting Terkait :
Tips Sistem Backup Hosting di Directadmin

Beberapa metode backup di directadmin telah kami coba, mulai dari automatic ftp backup, local backup plus remote backup, remote backup Read more

Teknik Maintenance Server DNS Directadmin yang DOWN

Kadang DNS server directadmin down disebabkan pelanggan salah memasukkan record atau terdapat record yang tidak tersinkronisasi dengan sempurna. Kelihatannya hal Read more

Cara Mengaktifkan SSL di Directadmin PusatHosting

Bagaimana cara mengaktifkan ssl Letsencrypt di pusathosting? Adapun tahapannya adalah sebagai berikut : Login ke Directadmin Klik Menu SSL Certificate Read more

Mengapa Tidak Bisa Akses Directadmin Port 2222

Terdapat beberapa kemungkinan mengapa anda tidak bisa mengakses directadmin pada port 2222. Adapun penyebab yang umum adalah karena ip address Read more

Sharing is Caring.!

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *